Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2015

Alokasi Dana BOS Pusat 2015 Berdasarkan Data Dapodik

Gambar
Pada tahun 2015 Kemendikbud mulai memberlakukan Dapodik sebagai sumber data penentuan alikasi dana bos pusat. Teknis perbelakuan kebijakan ini juga telah sangat rinci dan jelas tertulis dalam PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 161 TAHUN 2014 TENTANG PETUNJUK TEKNIS PENGGUNAAN DAN PERTANGGUNGJAWABAN KEUANGAN DANA BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH TAHUN ANGGARAN 2015. Sahabat bisa mendownloadnya di website http://bos.kemdikbud.go.id/, atau langsung bisa melaui link ini . Hal ini merupakan salah satu bentuk pemanfaatan data dapodik yang pastinya bisa menambah penentuan alokasi ini semakin berkualitas karena data langsung dikirim dari sekolah masing-masing. dapodik data SP, PTK, dan PD Teknis Proses Pengambilan Data Dapodik untuk Penetetapan Alokasi BOS mekanisme penglalokasian dana bos Alokasi dana BOS tiap sekolah untuk periode Januari-Juni 2015 didasarkan jumlah peserta didik tahun pelajaran 2014-2015, sedangkan periode Juli-Desember 2013 didasarkan pada data

Pengaruh SK Kenaikan Gaji Berkala Terhadap Tunjangan Porfesi Guru

Gambar
Alkhamdulillah, pada kesempatan yang baik ini saya ingin mengetahui apa pengaruh SK Kenaikan Gaji Berkala (SKKGB) terhadap Tunjangan Profesi Guru. Hal ini karena di dalam pengecekan data guru yang terkait tunjangan profesi guru pada website P2TK ada instrument tentang Gaji Berkala. Untuk sedikit memahami tentang hal itu terlebih dahulu saya akan cari tahu tentang Kenaikan Gaji Berkala dan Tunjangan Profesi Guru. Info PTK 2015 Pengertian Kenaikan Gaji Berkala (KGB) Dasar Hukum Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1977 tentang Peraturan Gaji PNS sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 15 Tahun 2012. Pengertian Kenaikan Gaji Berkala Kenaikan gaji berkala adalah kenaikan gaji yang diberikan kepada PNS yang telah mencapai masa kerja golongan yang ditentukan untuk kenaikan gaji berkala yaitu setiap 2 (dua) tahun sekali dan apabila telah memenuhi persyaratan berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku; Kenaikan gaji berkala untuk pertama kali bagi seorang PNS yang d

Warna Tema Dapodikdas 303

Gambar
Ini adalah cara untuk mengubah warna tema dapodikdas 303. Dowload dan instal file yang saya lampirkan di bawah ini, tapi sebelumnya anda harus membaca berikut: Peringatan PERINGATAN WAJIB BACA Tema hanya untuk dapodikdas 303 Tema ini dibuat tidak dengan cara yang sistematis. Dibuat hanya dengan merubah kode warna pada file css. Munkin saja ada warna yang tidak sesuai, sehingga ada tampilan yang hilang. Hal ini mungkin juga menyalai etika, karena memodifikasi tanpa izin. Akan tetapi, mungkin beberapa operator ingin mengubah tampilan. Mengubah tampilan ini bisa jadi memberikan suasana positif bagi operator dalam mengentry data. Bila dikemudian hari, ternyata mengubah tema ini menyalahi aturan, Saya tidak bertanggungvjawab. Sekian semoga bermnafaat. Salam satu data berkualitas, semoga barokah Cara Mengganti Tema Dapodikdas 303 Download Tema Kemudian Instal Masukan Password, passwordnya adalah "semogabarokah" tanpa tanda petik Jangan merubah lokasi file. Setelah itu buka dapodikd

Sinkronisasi Offline Dapodikdas

Gambar
Berikut ada fitur tambahan pada fungsi Syncronisasi, jika daerah-daerah terpencil yang akses internetnya kurang bagus, maka fitur ini yang di gunakan “ Syncronisasi Offline ” . Dan hal ini biasanya dijadikan trik untuk bisa melakukan sinkronisasi saat sinkronisasi online tidak berhasil karena lalu lintas yang padat, walau sebenarnya bukan untuk itu. Berikut tampilan dan penjelasan tentang Syncronisasi Offline : Gambar tampilan sinkronisasi offline Jika komputer pengguna tidak terkoneksi internet, maka otomatis terlihat tampilan [Koneksi Anda dengan Internet: [ISCONNECTED ] , jika dalam keaadaan terkoneksi internet, karena sengaja mau melakukan sinkronisasi offline maka putuskan dulu koneksi internetnya. Selnjutnya Klik tombol [SINKRONISASI] maka akan muncul peringatan sebagai berikut : Gambar message box sinkronisasi offline Pilih [Ok] dan lanjutkan, maka file/data untuk sinkronisasi offline akan mendownload secara otomatis, dan hasil download file sinkronisasi offline dalam bentuk

Cara Reset The Ink Absorber is Full Canon MP258

Gambar
Ketika hendak mengeprint mulsul keterangan The Ink Absorber is Full, sekarang jadi tahu cara mengatasinya setelah menemukan postingan dari http://ibnuclimber.blogspot.com/2012/10/reset-canon-mp258-ink-absorber-is-full.html?m=1 Ini berawal saat membawa ke servisan printer tetapi sedang tutup, iseng cari di google ketemu deh. Berikut saya copas dengan beberapa edit dari blog tersebut. Bersihkan bantalan busa pembuangan tinta printer Yang harus di perhatikan terlebih dahulu adalah membersihkan bantalan/busa tempat pembuangan tinta terlebih dahulu baru melakukan reset penghitung yang bisa dibilang reset printer. Penghitung ini ada pada printer yang tujuannya memang untuk memunculkan pesan tersebut setelah beberapa waktu.Kalau pada printer yang diinfus biasanya dipasang juga tabung pembuangan. Tapi kebetulan ditempat saya tidak memakai infus, jadi cukup bersikan tinta yang ada dalam bantalan/busa yang ada di dalam printer. Cara membersihkanya baiknya dengan membukanya, tetapi karena tidak

Cara Update Foto dan Koordinat Referensi Data Kemdikbud

Gambar
PANDUAN SEDERHANA UPDATE CITRA (FOTO), SPASIAL (TITIK KOORDINAT), SK IJIN OPERASIONAL, & SK PENDIRIAN referensi.data.kemdikbud.go.id yang di buat Mas Aryadi sudah bisa kita download lengkap  pada link ini . Tetapi saya akan copaskan pada postingan, munkin  ada yang mencari tentang hal ini melalui pencarian di internet. Oke seperti yang kita ketahui data yang valid dan berkualitas tentunya sangat membantu pengambil kebijakan untuk membuat kebijakan yang tepat di dunia pendidikan khususnya dan Indonesia yang kita cintai pada umumnya. Pentingnya data yang berkualitas dapat kita saksikan pada video berikut ini. Kita kembali ke judul postingan. PANDUAN SEDERHANA UPDATE CITRA (FOTO), SPASIAL (TITIK KOORDINAT), SK IJIN OPERASIONAL, & SK PENDIRIAN referensi.data.kemdikbud.go.id   1. Persiapan Siapkan Camera dengan fitur GPS atau Handphone dengan camera berfitur GPS. Disini kami praktikan dengan Handphone dengan camera berfitur GPS. Jadi nanti selain update Citra(foto), dengan Hand

Persyaratan Tunjangan Profesi dan Aneka Tunjangan Guru 2015

Gambar
Informasi ini tentang Kebijakan P2TK Dikas untuk Tunjangan Guru yang disampaikan oleh Bapak Asha Roed Andhin melalui akun Facebooknya. Berikut kami salin informasi tersebut. Kebijakan P2TK Dikas untuk Penerbitan SK Tunjangan 2015 semester 1: Data pembelajaran tetap mengacu pada dapodik untuk tahun ajaran 2014/2015 semester 2. Kurikulum mengacu pada penetapan Mendikbud tentang sekolah sekolah yang menerapkan K13 dan KTSP untuk semester ini. PKG menjadi syarat tunjangan Profesi , tanggung jawab penginputan nilai PKG ke dalam sistem P2TK dibebankan kepada pengawas sekolah (bukan operator sekolah) Definisi daerah khusus mengacu pada Penetapan Daerah khusus oleh Kementerian Pembangunan Daerah Tertinggal Untuk Guru Tidak Tetap Daerah yang kontraknya tahunan harusnya menyerahkan sk fisik atau kontrak kerja 2015 yang ditandatangani oleh kepala daerah dan sumber gaji berasal dari APBD. Penginputan pembagian jam mengajar harus diusahakan Valid sedari awal karena tidak menerima lagi usu